About

Rabu, 03 Maret 2010

Perasaanku

tahun ini adalah tahun terburuk di hidupku.. penderitaanku sudah banyak.. apa masih perlu di perbanyak lagi ? apakah ini cobaan untuk diriku ? mengapa aku di perlakukan seperti ini? memangnya aku salah apa ? aku sedih jika menatap mukaku yg sedang sedih.. tertimpa rasanya untuk menghilangkannya.. alangkah baiknya aku lari secepat mungkin ke tempat terpencil itu sudah cukup.. terutama di hari ulang tahunku di tahun ini... aku merasakan hatiku yg sakit tertekan seakan-akan menusuk-nusuk jiwa kedalam ruangan yang sempit,sumpek dan disana aku tak berdaya... disana aku bertanya kepada diriku dengan mengucapkan pertanyaan pertanyaan yg sulit di jangkau oleh orang lain.. mungkin mereka percaya.. mungkin mereka tidak percaya seberapa besarnya penderitaan ini didirikan.. walau aku hanyalah seorang perempuan dan gadis.. tapi tak tahan rasanya melihat penderitaan di ujung mendatang.. apa yg akan di lakukannya olehnya ? menerkam diriku ? membentak diriku ? meludahi diriku ? atau mengatakan kata-kata kasar kepada diriku ? sungguh aku tak tahan ! aku ingin lekas pergi jauh-jauh darinya.. mengapa ia melakukan kepada diriku ? sebuah pertanyaan masih ditanyakan di jiwaku seakan-akan aku tidak dapat jawabannya.. tapi lekas apakah ia mengerti perasaan ini ? sudah cukup sudah ! aku tak tahan olehnya... walau aku menyayangi kakak-kakakku... tapi.. MENGAPA !? aku diperlakukan seperti pembantu... sepertinya ia senang jika aku kalah dalam keributan ini.. tapi aku tak akan kalah dari pengertiannya.. walau ia tak tahu betapa penuh kesabaran yang aku lalui... apakah ia masih tetap tidak mengerti seberapa luka hati yg penuh di hati ? perlukah aku menanyakan ini ? apakah ia akan mengerti persoalan ini ? oh alangkah ia mengerti perasaan ini.. aku amat bahagia karena seakan ia tahu peristiwa-peristiwa yang kualami dan ku dendami di masa saat-saat ini... hatiku akan merasa penuh kejiwaan yang amat bangga.. bahwa ia tahu perasaan dendamku kepada dia. tapi.. apakah ia akan mengerti dan memahami semua itu ? oh TUHAN tolong lah diriku.. andai kau disisiku aku akan berbicara denganmu dan mengeluarkan kepedihan yang amat tajam di dalam diriku ini... andai kata ia mengerti semua isi hatiku.. pasti ia akan memberiku solusi yang tepat dan akurat... apakah ini cobaan untuk  "bersabar" ?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar